Furniture

30 Model Gorden Cantik Minimalis Terbaru 2024

30 Model Gorden Cantik Minimalis Terbaru 2024 – Informasi berikut mengenai 30 Model Gorden Cantik Minimalis Terbaru 2024 bisa anda jadikan referensi untuk mewujudkan keinginan anda. Namun tidak hanya itu dekorrumah juga menyajikan informasi menarik lainya seputar Desain Rumah Minimalis Terbaru dan hal – hal menarik lainya yang sedang populer dikalangan masyarakat Indonesia. Selamat membaca sobat dekorrumah.net

Model Gorden Terbaru
Model Gorden Terbaru

Karena banyaknya permintaan kali ini dekorrumah.net akan berbagi tentang ide-ide model gorden, model gorden terbaru, gorden, gorden minimalis, model gorden pintu kamar, gorden pintu, model gorden cantik, model gorden jendela kecil, model korden, harga gorden jendela kecil panjang, gorden terbaru, gorden jendela, gambar gorden, model gorden pintu, model gorden minimalis untuk anda.

Salah satu hal yang gak boleh terlewatkan dalam interior rumah minimalis adalah gorden, gorden sendiri merupakan tirai atau penyekat yang berfungsi untuk melindungi dari cahaya atau pandangan agar tidak menembus ruangan yang ada di baliknya dalam artian menjaga privasi pemilik rumah. Karenanya gorden dipasang pada jendela atau pintu. Berbeda dengan daun jendela atau daun pintu, gorden bersifat tidak permanen, yang kalaupun dalam keadaan tertutup, orang akan mendapatkan isyarat bahwa di dalam ruangan di balik gorden tersebut masih ada orang yang terjaga atau bahwa ruangan itu terawasi. Selain itu juga gorden berfungsi menambah nilai estetik atau kindahan interior rumah anda. Dengan adanya gorden rumah anda makin terlihat cantik dan elegan.

Model Gorden Cantik Rumah Minimalis Terbaru

Tips Memilih Gorden Rumah Minimalis Yang Tepat

Ukur Jendela Dengan Benar

Hal pertama yang anda lakukan sebelum membeli gorden adalah mengukur jendela atau pintu anda, dan membuat penyesuaian tergantung pada bagaimana anda menggantung gorden dan tirainya. Dengan mengukur ukuran jendela anda terlebih dahulu, ini akan membuat anda mendapatkan gorden yang sesuai untuk jendela anda. Hal ini berguna agar anda tidak salah pilih ukuran besar kecil gorden yang akan dibeli.

Pilih Warna dan Motif

Karena luas bidang gorden pada umumnya seluas jendela atau pintu, maka yang selanjutnya menjadi pertimbangan dalam memilih gorden adalah warna. Apakah serasi dengan warna dasar tembok ruangan, warna kusen, warna daun jendela dan daun pintunya? Apakah warna tersebut secara keseluruhan memberikan dampak psikologis seperti yang diinginkan? Dampak psikologis bisa terjadi karena warna memiliki potensi kuat terhadap pikiran. Seperti warna hitam dianggap bisa ‘mematikan’ warna-warna lain, kecuali putih. Sementara warna terang yang berat bisa mencolok mata dan membuat ‘kaget’. Tentu, pemilihan warna merupakan kemerdekaan. Orang boleh memilih ruangan dengan aksen gorden berwarna biru laut karena temboknya memiliki warna senada, dan karena warna tersebut memberikan semangat pada dirinya.Atau orang boleh merasa terpaksa harus mengecat ulang warna tembok kamar tidurnya lantaran telah jatuh cinta pada gorden berwarna pink salem yang ceria, feminin, dan memberi kesan muda-belia. Atau pria remaja mungkin lebih suka memilih gorden garis-garis putih-hitam karena cocok dengan warna tembok kamarnya yang putih dan karena itulah warna seragam kesebelasan Inggris favoritnya. Atau seorang bapak mungkin tak akan peduli dengan urusan warna gorden karena apa pun warnanya asalkan pilihan istri tercinta, maka baginya adalah sempurna adanya.

Model Gorden Minimalis Jendela
Model Gorden Minimalis Jendela

Pemilihan Bahan

Selain warna, pertimbangan lain adalah bahan. Ada berbagai macam kain gorden dengan bahan yang berbeda. Banyak yang menggunakan kain berserat sintetis, tebal, dan ada yang tipis, bermotif dan ada yang polos. Juga dengan berbagai macam warna dasar. Pilihan lain adalah gorden dari bahan tenun, yang akhir-akhir ini digemari.

Panjang dan Lebar Gorden

“Jika anda melihat tirai siap pakai, pastikan bahwa mereka menyentuh lantai, bahkan jika anda harus membeli ukuran berikutnya.” ujar desainer Scot Meacham Wood seperti yang dilansir oleh House Beautyful Magazine. Gorden yang terlalu pendek, akan terlihat aneh di ruangan. Bahkan itu mungkin bisa menjadi celah untuk orang lain mengintip dari luar lewat jendela yang tidak tertutup gorden.

Selain memperhatikan panjang girden, secara tradisional anda harus melihat pada 2 sampai 2,5 kali lebar jendela agar gorden terlihat penuh sehingga cukup. Jadi jika lebar jendela anda adalah 4 kaki, maka sebaiknya anda memilih gorden dengan ukuran 8 kaki atau bahkan 10 kaki.

Hindari Panel Besi

Yang terakhir dengan cuaca Indenesia yang cenderung lebih lembab, maka besi akan lebih mudah berkarat. Untuk itu sebaiknya anda menghindari panel besi untuk menggantung gorden, dan sebagai solusinya anda bisa memilih panel yang terbuat dari alumunium atau kuningan agar panel bertahan lama dari cuaca.

Jangan lupa setiap minimal sebulan sekali merawat dan membersihkan gorden agar tetap cantik dan elegan.

Model Gorden Cantik Minimalis Terbaru

Berikut contoh gambar Model Gorden Cantik Minimalis Terbaru sebagai inspirasi anda untuk membeli gorden jendela dan pintu yang tepat cocok sesuai selera anda agar rumah minimalis anda makin cantik.

Desain Gorden Minimalis Modern
Desain Gorden Minimalis Modern

 

Nah itulah informasi terbaru dan terlengkap mengenai 30 Model Gorden Cantik Minimalis Terbaru 2024 yang banyak disenangi dan diterapkan di Indonesia. Nah, bagaimana menurut Pembaca mengenai Ide Desain Rumah Minimalis Terbaru yang satu ini? Seperti yang telah admin hadirkan di atas semoga dapat memberikan informasi seputar 30 Model Gorden Cantik Minimalis Terbaru 2024 kepada pembaca. Silahkan melihat Ide Desain dan Dekorasi Rumah Terbaru lainnya yang telah Admin sediakan pada laman ini atau temen-temen dapat melihat sesuai kategori seperti rumah minimalis dan lainya yang ada dibawah ini. Terima kasih..

Related Articles

Back to top button